Satranidazole

Untuk Apa Satranidazole?

Nama Paten :

Tidak ada

Penggunaan

Satranidazole digunakan untuk abses atau adanya nanah di liver akibat infeksi amuba, penyakit giardiasis dan trichomoniasis

Cara Kerja Obat

Satranidazole bekerja sebagai antiamuba, yakni mengobati penyakit yang diakibatkan oleh parasit bersel tunggal protozoa

Efek Samping

Selain memiliki efek yang diinginkan, satranidazole memiliki beberapa reaksi yang tidak diinginkan seperti sakit kepala, mulut kering, pusing dan kelelahan

Pemakaian Obat

1. Ikuti semua aturan sesuai anjuran dokter atau pakai sesuai yang tertera pada label
2. Wanita hamil dan wanita menyusui tidak aman menggunakan obat ini, konsultasikan dengan dokter.
3. Simpan dalam tempat kering.

Dosis

Astranidazole dalam sediaan oral
1. Untuk mengobati abses liver akibat amuba, dosisnya 300 mg 2 kali sehari selama 10 hari
2. Untuk mengobati giardiasis dan trichomoniasis, dosisnya 600 mg dosis tunggal

Interaksi

Satranidazole apabila digunakan bersama dengan alkohol akan mengahalangi pengolahan alkohol dalam tubuh

 

Sumber:

mims.com Satranidazole

Rekomendasi Artikel

5 Alasan Mums Tidak Boleh Asal Mengikuti DIY Skincare

5 Alasan Mums Tidak Boleh Asal Mengikuti DIY Skincare

Ada banyak sekali bahaya skincare DIY atau buatan sendiri. Sayangnya, tidak banyak wanita yang menyadarinya, bahkan mengira skincare dari bahan dapur lebih baik daripada skincare produksi pabrik.

Eka Amira

10 March 2025

Menyamarkan Luka Bekas Jerawat dengan Kombinasi Terapi Laser dan Skinbooster

Menyamarkan Luka Bekas Jerawat dengan Kombinasi Terapi Laser dan Skinbooster

Dengan metode perawatan yang tepat, bekas jerawat atau acne scar dapat diobati dengan baik dan permanen. Ada metode terbaru untuk menghilangkan bekas jerawat membandel ini yakni dengan kombinasi laser Thulium dan skinbooster.

Ana Yuliastanti

05 December 2024

Penyebab Bercak Putih di Pipi Bayi

Penyebab Bercak Putih di Pipi Bayi

Penyebab paling umum dari perubahan warna kulit di pipi bayi adalah kondisi yang dapat sembuh sendiri yang dikenal sebagai pityriasis alba

Ella Nurlaila

31 October 2024

Rahasia Kulit Tetap Glowing Selama Hamil

Rahasia Kulit Tetap Glowing Selama Hamil

Tiga perawatan dasar untuk kulit selama hamil akan membuat kulit tetap sehat dan bersinar.

Ana Yuliastanti

25 July 2024

 8 Cara Mengatasi Biduran pada Anak

8 Cara Mengatasi Biduran pada Anak

Biduran atau ruam merah pada kulit yang gatal sering kali disebabkan oleh infeksi atau alergen. Berikut ini cara mengatasi biduran pada anak yang perlu Mums ketahui.

Ella Nurlaila

10 July 2024

Mums, Kenali Penyebab Bisulan pada Anak dan Cara Mencegahnya

Mums, Kenali Penyebab Bisulan pada Anak dan Cara Mencegahnya

Mums, bayi dan balita merupakan kelompok usia yang rentan mengalami abses kulit (bisul). Nah bisul ini adalah cara tubuh mencoba menyembuhkan infeksi. Lalu apa yang menjadi penyebab bisulan pada anak?.

Fitri Wulandari

20 June 2024

Dads Juga Harus Glowing, Berikut Tips Perawatan Kulit untuk Para Pria

Dads Juga Harus Glowing, Berikut Tips Perawatan Kulit untuk Para Pria

Seperti halnya Mums dalam menjaga kesehatan kulit dengan skincare, perawatan kulit pria juga penting.

Fitri Syarifah

01 June 2024

Siap-siap Ya Mums, Ini 9 Perubahan pada Kulit Saat Hamil

Siap-siap Ya Mums, Ini 9 Perubahan pada Kulit Saat Hamil

Kehamilan memang memberikan banyak kejutan bagi tiap wanita, ada beragam perubahan yang terjadi pada fisik maupun mental Mums, satu diantaranya adalah perubahan kulit saat hamil.

Fitri Wulandari

17 May 2024

Direktori

    Pusat Kesehatan

      Selengkapnya
      Proses...