Punya Hipertensi, Cegah Risiko Stroke Perdarahan akibat Pecah Aneurisma
Salah satu jenis stroke yang fatal adalah stroke perdarahan. Pemicunya adalah pecahnya pembuluh darah otak karena tekanan darah meningkat
Nama Paten :
Tidak ada
Felodipine digunakan untuk mengatasi tekanan darah tinggi atau hipertensi. (https://www.drugs.com/mtm/felodipine.html)
Felodipine merupakan obat antihipertensi golongan CCB (Calsium Channel Blokers) yang bekerja dengan melemaskan otot jantung dan pembuluh darah sehingga tekanan darah dapat turun. (https://www.drugs.com/mtm/felodipine.html)
Selain memiliki efek yang diinginkan, felodipine memiliki beberapa efek samping yang tidak diinginkan seperti:
sakit kepala, pusing, pengantung, gelisah, mual, konstipasi, nyeri perut, gangguan tidur, nyeri sendi, kemerahan, ruam, buang air kencing lebih dari biasanya, gejala pilek. (https://www.drugs.com/mtm/felodipine.html)
1. Ikuti semua aturan sesuai anjuran dokter atau pakai sesuai yang tertera pada label.
2. Felodipine dapat digunakan tanpa makanan atau sedikit makanan, namun gunakan pada waktu yang bersamaan.
3. Wanita hamil dan wanita menyusui harus berkonsultasi dengan dokter sebelum menggunakan obat ini.
4. Rajinlah menyikat gigi anda ketika menggunakan obat ini, felodipine dapat menyebabkan pembengkakan pada gusi.
5. Simpan dalam suhu ruang, hindari lembap, panas dan cahaya.
(https://www.drugs.com/mtm/felodipine.html)
Sediaan oral, dewasa :
1) Hipertensi : permulaan 5 mg 1xsehari, pemeliharaan 2.5-10 mg/hari. Dosis maksimal 20 mg/hari.
2) Angina pektoris : permulaan 5 mg/hari hingga 10 mg/hari.
(https://www.mims.com/indonesia/drug/info/felodipine/?type=brief&mtype=generic)
1) Felodipine meningkatkan jumlah plasma dengan adanya penghambat CYP3A4 (simetidin, antifungi azole, eritromisin, ritonavir) dan menurun dengan adanya induktor CYP3A4 (fenitoin, karbamazepin, barbiturat)
2) Felodipine daat meningkatkan konsentrasi dari takrolimus.
(https://www.mims.com/indonesia/drug/info/felodipine/?type=brief&mtype=generic)
Direktori